Home / Tag Archives: fakfakkesehatan (page 4)

Tag Archives: fakfakkesehatan

Kasus DBD Di Kaimana Meningkat Menjadi 46 Kasus

INFOFAKFAK.COM, KAIMANA_ Jumlah kasus Demam Berdarah Dangue atau DBD di Kabupaten Kaimana, Papua Barat pada bulan Maret 2020 ini, meningkat naik menjadi 46 kasus. Demikian disampaikan Kepala Seksi Pencegahan Pengendalian Penyakit Menularatau P2PM pada Dinas Kesehatan Kabupaten Kaimana, Heny Monim, di ruang kerjanya, Kamis, 12 Maret 2020. “Data pasti yang ...

Read More »

Meski Bukan Pintu Masuk Langsung Dari Cina, Fakfak Tetap Waspadai Virus Corona

INFOFAKFAK.COM, FAKFAK_ Virus maut corona yang berasal dari Cina, tetap mendapat perhatian Dinas Kesehatan Kabupaten Fakfak, Papua Barat. Hal ini tetap dilakukan, meski Kabupaten Fakfak bukan sebagai pintu masuk langsung kedatangan pekerja atau wisatawan dari Cina. Demikian disampaikan Kepala Dinas Kesehatan, Gondo Suprapto. S.K.M. “Tentu tetap diwaspadai, sebab memang hal ...

Read More »

Puncak Peringatan HKN Ke 55 Diperingati Dengan Apel Besar

INFOFAKFAK.COM, FAKFAK_ Puncak peringatan Hari Kesehatan Nasional ke 55 yang jatuh pada 12 November 2019, diperingati dengan apel besar yang dilaksanakan di Lapangan KONI Fakfak, Papua Barat. Dalam apel yang dipimpin oleh Wakil Bupati Fakfak, Ir. Abraham Sopaheluwakan, M.Si. ini. disampaikan arahan Presiden yang menegaskan bahwa, ada dua isu kesehatan ...

Read More »

Seribuan Orang Mengikuti Parade Kesehatan Dan Senam Massal Di Fakfak

INFOFAKFAK.COM, FAKFAK_ Seribuan orang dari berbagai komponen masyarakat, mengikuti parade kesehatan dan senam massal yang diselenggarakan oleh Dinas Kesehatan Kabupaten Fakfak, Papua Barat, sebagai bagian dari peringatan Hari Kesehatan Nasional atau HKN ke 55 pada Jumat, 08 November 2019, pagi kemarin. Hadir dalam kegiatan tersebut antara lain, Bupati Fakfak, Dr. ...

Read More »

Besok Pagi, 1.000 Orang Akan Meriahkan Parade Kader Kesehatan Kabupaten Fakfak

INFOFAKFAK.COM, FAKFAK_ Menjelang puncak peringatan Hari Kesehatan Nasional atau HKN ke 55 tahun 2019 yang akan dilaksanakan pada 12 November mendatang, Jumat (08/11) pagi besok, akan dilaksanakan parade kader kesehatan Kabupaten Fakfak, yang akan berjalan kaki dari Stadion 16 November menuju Lapangan Tennis Centre Fakfak. Demikian dijelaskan Kepala Dinas Kesehatan ...

Read More »

Seratusan Orang Datangi Pemda Tanyakan Bantuan Dana Berobat

INFOFAKFAK.COM, FAKFAK_ Seratusan orang dari berbagai kampung, Selasa (09/4) sekira pukul 13.00 WIT, mendatangi Kantor Bupati Fakfak Terpadu yang berlokasi di Wagom, Fakfak. Kedatangan masyarakat ini ialah untuk menanyakan bantuan sosial, sebagai bantuan dana untuk berobat keluarga mereka, yang dikatakan sudah tidak ada. Dalam kesempatan itu, masyarakat dengan berbagai latar ...

Read More »

Dinas Kesehatan Akan Kampanyekan Germas Pada 26 November

INFOFAKFAK.COM, FAKFAK_ Germas atau Gerakan Masyarakat Hidup Sehat, yang menjadi program dari Dinas Kesehatan Kabupaten Fakfak, akan dikampanyekan pada 26 Novemver 2018, dan direncanakan diikuti oleh 1.000 orang. “Tujuan kampanye Germas adalah menyampaikan pesan hidup sehat kepada masyarakat. Nanti akan dilakukan kampanye program ini, direncanakan di Jalan Baru atau Stadion ...

Read More »

214 Wanita Ikuti IVA Test dan SADANIS Kanker Payudara

Fakfak_ Dalam rangka memperingati Hari Kanker International, Ikatan Adhyaksa Dharmakarini Fakfak kerja bareng  dengan OASE (Organisasi Aksi Solidaritas Era) Kabinet Kerja, Dinas Kesehatan Kabupaten Fakfak dan RSUD Fakfak, menyelenggarakan IVA Test Kanker Serviks dan SADANIS kanker payudara. Kegiatan yang berlangsung selama dua hari dan berakhir siang tadi (11/10) ini, dilaksanakan ...

Read More »

Tim Medis Khitanan Massal Fakfak Temukan Kasus hipospadia

Fakfak_ Tim medis RS Nur Hidayah, Bantul, yang melakukan khitanan massal di Masjid Al Munawwarah Fakfak, awal bulan lalu, menemukan 1 kasus hipospadia pada seorang peserta berusia sekitar 7 tahun. Menemui kasus ini, dr. Arrus Ferry, M.P.H., Ketua tim medis menyarankan kepada orang tua untuk melakukan operasi di rumah sakit. ...

Read More »